Dikerjai Bukan Berarti Dibenci

Dikerjai, sebenarnya kata ini tidak ada di dalam kamus besar bahasa indonesia. Sempat bertanya - tanya dari mana orang sering memakai istilah ini. Mari saya analisis, 'dikerjai' diambil dari kata dasar 'kerja" yang artinya suatu kegiatan yang melakukan , setelah itu diberi imbuhan di-, menjadi 'dikerja", artinya menjadi suatu kegiatan yang dilakukan, kemudian diberi akhiran -i, menjadi 'dikerjai' , hmm yang artinya menjadi *bingung.

Akhiran -i, mengandung arti bermacam macam :
1. Mengandung arti membentuk kalimat perintah.

2. Menyatakan intensitas (pekerjaan yang berulang-ulang)

3. Menyebabkan sesuatu jadi.

Sekarang saya cocokkan dengan kata 'dikerjai', saya coba untuk makna yang pertama, yaitu mengandung arti membentuk perintah, berarti kata 'dikerjai' artinya perintah untuk dilakukan, Hmm, gag cocok dengan apa yang saya pikirkan.

Kedua, yaitu menyatakan intensitas (pekerjaan yang berulang-ulang), berarti kata 'dikerjai' artinya suatu kegiatan yang dilakukan berulang ulang, Hmm, masih gag cocok.

Ketiga, yaitu menyebabkan sesuatu jadi, berarti kata 'dikerjai' artinya menyebabkan sesuatu jadi dilakukan. Hmm, mngkin ini yang paling cocok dari pada 2 makna di atas, mesti saya tidak yakin 100%, yang pasti saya setuju dengan makna ketiga karena dengan menyebabkan sesuatu menjadi, muncul kata yang namanya korban, dan ini saya akan mengeshare korban korban akibat dikerjai,

Korban 1, namanya Dimas Ardiyanta,

Korban 2, namanya Annisi,

Korban 3, namanya Alexander sitohang,

Korban 4, namanya sonia,

korban 5, namanya si keren Karna Bratha,


Kelima orang diatas adalah korban dikerjai karena hari itu tepat hari ulang tahun mereka.

Korban 6, namanya Pramudito Aji,

Kalo yang terakhir ini yang spesial, persembahan temen - temen buat dito, selaku Head of Student Talent Development Department at HIMATEKK (Teknik Kimia ITS) yang sukses mengantarkan teknik kimia menjadi "JUARA UMUM" di FTI Olimpic Games.

"
Kalo dulu salah satu tujuan mulia Himatekk Transformation adalah utk memajukan smua bidang, inilah buktinya. Kita sudah mulai menuai hasilnya, mari kita jadikan Teknik Kimia ITS sbg center of excelence di smua bidang kmahasiswaan baik manajerial, keilmiahan, kewirausahaan dan minat bakat", ujar dito di salah satu jejaring sosial,

VIVAT TEKKIM , CREME DE LA CREME!!!!!

No Response to "Dikerjai Bukan Berarti Dibenci"

Posting Komentar